Cara trading dengan SNR

3 comments

Assalamu'alaykum wr wb

Halo semua.. Salam trader ya.. Pada kesempatan kali ini saya ingin mencoba berbagi teknik strategi trading forex yaitu dengan teknik SNR.. Tahukah anda teknik SNR ini apa? SNR adalah teknik trading forex yang paling sederhana dan paling mudah menurut saya. Dan hampir sebagian besar trader besar (Big TRADER) menggunakan analisa SNR.. Kenapa karena sangat mudah sekali..

Banyak trader mencari holly grail terutama yang masih pemula.. Hal tersebut wajar saja lah karena memang sebagai pemula harus mencari jati diri dahulu. Eh maksudnya mencari teknik yang paling nyaman.. makanya bila anda belajar trading sendiri akan membutuhkan waktu yang cukup lama.. Hal ini di sebabkan anda mempelajari satu persatu teknik yang ada di blog, forum, buku dan lain sebagainya. Baca jga Trading forex antara kebutuhan dan ...

Oke.. Mungkin anda belum menemukan teknik trading holly grail kali ya? Maka disini akan saya bagikan teknik yang cukup sederhana dalam trading forex yaitu adalah dengan SNR. apa itu SNR??

SNR adalah singkatan dari Support and Resistent. Sepertinya ini sudah sangat familiar lah di telinga kita... Kalau begitu sangat bagus sekali.. Karena Anda bisa lebih cepat mempelajari teknik SNR disini..

Dalam penggunaan teknik SNR yang pertama kita gunakan adalah garis Horizontal.. Garis horizontal ini berfungsi untuk membuat garis resisten ataupun supportnya. Cara membuatnya cukup mudah.. Coba perhatikan gambar di bawah ini :

i.imgur.com/Xm3mr3A.png

Di atas saya membuatnya di TF H4 yaa...
Setelah membuat seperti di atas sekarang saatnya trading.. Tradingnya tidak ti TF H4 tetapi di TF H1.. oke silakan anda buka TF H1.. Kira2 seperti ini dia penampakannya :

i.imgur.com/PpNvz1u.png

Itulah penampakan di TF H1.. Pada tampilan chart di atas saya hilangkan Period sparator nya bisa tidak ribet chartnya hehe..

Nah cara tradingnya mudah saja.. Pertama yang perlu anda perhatikan adalah harga ketika mendekati garis SNR ini.. Biar lebih mudanya saya memberikan beberapa symbol untuk rule teknik tradingnya ya..

A. Panah yang di tunjukkan A adalah harga yang telah breakout
B. Pada panah B harga sedang reject atau pulback.. Ketika harga pulback harga bisa saja menembus atau breakout kembali SNR.. tetap anda lihat saja dulu. jangan langsung OP buy setelah harga break seperti di B.. Kecuali bila candle yang breakout itu besar atau panjang..

C. Nah pada panah C menunjukan bahwa harga sekarang sudah breakout down kembali di bawah garis SNR tadi.. Sekarang anda boleh OP Sell.

Panah hijau di bawahnya itu adalah target TP anda.. OKE?? Emoticon Kaskus

Selanjutnya . . .
Sekarang anda sudah profit dan TP di garis hijau kan? sipp.. Sekarang anda analis kembali yaitu ketika harga berada di garis SNR itu..
Lihat saat harga mencoba UP.. ternyata harga gagal atau tidak kuat akhirnya menembus lagi SNR (garis biru). Seperti yang di tunjukkan panah D, yaitu harga breakout di sana. Maka minset anda adalah OP sell. Jangan di buy. Karena ini trending down

Oke Sell dengan target adalah SNR di bawahnya seperti yang di tunjukkan pada panah warna hijau itu.. Pasti anda sudah profit sekarang kan ? Emoticon Kaskus

Selanjutnya anda analis kembali..
Sampai disini harga kan sudah breakout garis SNR paling bawah..maka tunggu harga reject atau harga pulback di garis biru itu. bila tidak pulback ya biarkan saja jangan OP sell.. Nanti malah nyung sepppp !! Emoticon Kaskus

Oke sekarang kita perhatikan harga saat pulback di garis SNR.. Apakah harga breakout atau tidak? ?? Apabila breakout maka harga akan bergerak UP.. Artinya trend berubah UP..

Seperti yang di tunjukkan panah E harga sedang breakout garis SNR.. Saat breakout tak mungkin anda OP buy di sana.. maka langkah tepatnya adalah menunggu pulback mendekati garis SNR..

Sayangnya disini harga tidak pulback di garis SNR ya.. harga terus merangkak UP.. Nah kondisi seperti ini anda bisa mengkombinasikan dengan CSP. Lihat Panah yang di tunjuk F. itu adlaha CSP.. maka anda bisa OP buy ketika harga mencoba UP setelah tebentuk atau setelah ada CSP seperti di atas.. Dengan target adalah garis SNR seperti di tunjuk panah G.. baca juga  9 jurus Trading Paling ampuh

Nah pada panah G harga juga breakout garis SNR tengah itu kan?? Nah saat breakout, tak mungkinlah anda langsung OP Buy?? Maka anda harus menunggu pulback dahulu untuk cari amannya.. Tetapi bila tidakada pulback ya anda tidak usah OP meskipun harga menuju garis SNR di atas.. kenapa? Untuk cari aman apabila harga balik arah kanbisa meminimalisirkan loss. Githooo...  Emoticon Kaskus

oke sekian dulu..silakan baca baca lagi semoga bermanfaat ^_^

3 komentar

Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

saya sudah empat bulan menjalankan trading bersama broker ACY ini, dan bagi saya broker ini memang broker terbaik gan, spread yang sangat rendah, dan dalam eksekusi nya juga sangat cepat, sehingga saya bisa bertrading dengan lancar dan konsisten mendapatkan profit yang konsisten gan.

Komentar yang sopan sesuai pembahasan..!

back to top